ALL >> Technology,-Gadget-and-Science >> View Article
Freezer Laboratorium
Konsumen freezer tidak terbatas pada perorangan rumah tangga atau mereka yang menggunakannya sebagai sarana pendukung komersil, semisal toko kelontong yang menjajakan ice cream atau makanan beku yang disusun rapih didalam freezer.
Laboratorium merupakan tempat yang tidak lepas dari kehadiran freezer sebagai salah satu sarana perlengkapan lab. Akan tetapi freezer yang digunakan di laboratorium tidak ada akan sama baik secara penggunaan suhu, item yang dimasukkan, bahkan perbedaan pada jenis freezer.
Jika freezer yang digunakan di rumah tangga mengatur suhu udara freezer dari 0-10’C maka freezer yang ditempatkan dan digunakan di laboratorium diatur suhu sampai dengan -85’C. secara ukuran bukan hanya sebuah freezer yang cukup besar namun harus bisa menjadi wadah yang melindungi barang-barang penting laboratorium.
Barang-barang penting tersebut diantaranya berupa sample Ribonucleic Acid (RNA) dan Deoxyribonucleic Acid (DNA), serum dan sample jaringan, ektrak protein dan strain bakteri. Untuk freezer di laboratorium rumah sakit akan berbeda lagi, didalamnya biasa disimpan persediaan organ tubuh manusia atau persediaan kantung darah dan laboratorium perusahaan farmasi menyimpan stok obat-obatannya kedalam freezer.
Hal yang terpenting dari freezer yang dipilih untuk digunakan di laboratorium adalah sebuah freezer yang harus mampu melindungi dan mengawetkan item di dalamnya yang tentu saja demi pentingnya keselamatan dari kesehatan penggunan item-item dalam freezer.
Add Comment
Technology, Gadget and Science Articles
1. What Are The Top Features That Make Casino Games Engaging For Players?Author: josephprince
2. Understanding The Impact Of Dubai’s Real Estate Regulations On Property Management Software
Author: Dynamic Netsoft
3. Digital Media
Author: Tahir Lateef
4. How To Get Started With Quantum App Development: A Step-by-step Guide
Author: adrianevans
5. How To Develop On Demand Laundry App Like Washmen
Author: Deorwine Infotech
6. Innovative Series E Valve Technology Combines Sustainability With High Performance
Author: Pfeiffer Vacuum+Fab Solutions
7. Elevate Your Content Management With Wave
Author: 5Flow
8. How Automotive Supply Chain Software Enhances Operational Efficiency And Reduces Costs
Author: QSS Technosoft
9. How To Choose The Right Pcb Conformal Coating For Your Project
Author: David Ly
10. Technological Gadgets
Author: Tahir Lateef
11. Technology
Author: Tahir Lateef
12. Ultimate Guide To Circuit Card Assembly And Pcb Board Assembly
Author: circuitcardassembly
13. Building High Performance Websites With Progressive Web App Development
Author: Elite_m_commerce
14. Maximising Productivity With Odoo Erp: Drive Business Growth With A Customisable Solution
Author: Alex Forsyth
15. Digital Transformation In Construction: Shaping The Future
Author: QSS Technosoft