ALL >> Beauty >> View Article
Ciri - Ciri Tubuh Kekurangan Kolagen

Seiring bertambahnya usia, produksi kolagen akan berkurang. Apalagi ketika kamu memasuki usia 40 tahun, jumlah kolagen di tubuh juga nggak akan sebanyak ketika kamu berusia 20-an. Oleh karena itu, kurangnya kolagen di usia 40-an akan menimbulkan banyak perubahan. Sebelum hal tersebut makin membuat penampilanmu berubah dan kondisi kesehatanmu menurun, coba simak beberapa tanda-tanda yang akan dialami ketika kamu kekurangan kolagen agar kamu bisa mengatasinya dengan baik
Kulit Wajah Kendur Dan Muncul Kerutan
Salah satu yang populer dan sangat terlihat ketika kamu kekurangan kolagen yaitu penampilan wajah yang kendur dan muncul kerutan. Itu semua terjadi karena kolagen sendiri berperan penting pada elastisitas kulit. Sehingga ketika bertambah usia, kolagen akan berkurang serta mulai pecah dan kaku, yang menyebabkan elastisitas kulit juga berkurang. Alhasil, timbullah tanda-tanda penuaan pada kulit seperti kerutan, garis halus, serta kulit yang kendur.
Penipisan Rambut
Jangan salah, kolagen nggak hanya memengaruhi penampilan wajah, tetapi juga bagian tubuh lainnya, seperti rambut. Ketika kamu kekurangan ...
... kolagen di usia 40-an, salah satu tanda yang terjadi adalah penipisan rambut akibat rontok. Itu semua bisa terjadi karena kolagen yang mengelilingi folikel rambut berperan untuk membuat rambut tetap sehat, mengantarkan nutrisi, dan melawan radikal bebas. Sehingga ketika kolagen rusak dan berkurang, pertumbuhan rambut juga bakal terhambat dan penipisan rambut pun terjadi.
Nyeri Sendi
Yes, bagian sendi juga jadi salah satu bagian yang akan terpengaruh ketika kolagen berkurang. Selain berfungsi untuk menjaga elastisitas kulit, kolagen juga berperan untuk menambah elastisitas pada jaringan ikat dan tulang rawan. Keduanya ini juga berperan pada fleksibilitas persendian kamu, sehingga memudahkan pergerakan. Jadi, ketika kekurangan kolagen, tulang rawan berpotensi mengalami kerusakan dan bisa terjadi nyeri sendi.
Add Comment
Beauty Articles
1. Best Skin Clinic In Varanasi – Skin Savvy ClinicAuthor: skin savvy
2. Toyota Dealer In Bulandshahr: Your Ultimate Car Destination - T-sparsh Espirit Toyota
Author: T - Sparsh Espirit Toyota
3. Have You Been Searching For The Best Makeup Artist In Standard To Make Your Wedding Flawless?
Author: Spa Hibiscus India
4. Why Beeswax Is A Must-have Ingredient In Natural Beauty Products
Author: petter
5. Pittsburgh Hair Removal: A Comprehensive Guide To Smooth, Hair-free Skin
Author: edrybar
6. Regaliz Solasafe Spf 50+ Sunscreen Gel – (50 G) - Cureka
Author: cureka
7. Natural Ways To Get Rid Of A Skin Tag: Do Skincare Products Help?
Author: Jhanvi
8. Master The Art: Asian Bridal Makeup Courses In London
Author: Tina Prajapat Ltd
9. All You Want To Know About Laser Hair Reduction: Advantages & Misconceptions
Author: annaasher
10. Innovations In Cosmetic Product Manufacturing: Trends Shaping The Industry
Author: Kit Wilkins
11. The Rise Of Private Label Cosmetics: Opportunities For Emerging Beauty Brands
Author: Kit Wilkins
12. How Often Should You Get Mesotherapy In Cork? Expert Advice
Author: Skin Expert
13. Ag Organica Cosmetics Manufacturer & Wholesale Supplier: Innovating Beauty, Empowering Brands
Author: AG Organica
14. The Ultimate Guide To Butta Lace Wigs And Dashly Wigs For A Flawless Look
Author: Rebecca Jones
15. Popular Hairstyling Techniques For Plus Size Women
Author: Abuja