ALL >> Business >> View Article
Anindhita Asmarani Spill Tips Makeupnya

Sebelumnya, saya sudah pernah membahas beberapa produk dari brand internasional yang bisa dipakai oleh albino. Ada produk foundation yang pilihan warnanya hingga 50 shades, mascara dengan berbagai warna, hingga produk false lashes yang warnanya pas untuk bulu mata albino. Namun, sebenarnya penggunaan makeup untuk seseorang dengan albinisme itu nggak terbatas, lho.
Anindhita Asmarani, sosok content creator yang aktif di bidang kecantikan ini ternyata suka banget mengeksplor makeup dan skincare. Dirinya bahkan sering banget spill produk favorit, bikin tutorial makeup, dan review beauty products di TikTok, Instagram, serta YouTube. Melihat dirinya yang passionate banget di beauty industry, saya jadi penasaran juga sih tentang tips makeup yang biasa ia lakukan serta gimana perjalanan Anin ketika mulai suka makeup. Penasaran dengan ceritanya?
Layaknya cewek-cewek di zaman SMP, Anin juga mulai mengenal makeup sejak kelas 3 SMP. Ia mengatakan kalau dirinya mulai kenal makeup dan mencoba-coba makeup pada saat itu. Namun, saat itu ia belum mulai sering memakai makeup, tapi hanya mencoba makeup milik sang mama. Wah, lucu juga ...
... ya? Kamu sama kayak Anindhita Asmarani juga nggak nih, suka pinjam makeup mama waktu masih SMP? Haha. Setelah beranjak SMA, barulah Anin mulai suka pakai makeup dan belajar sendiri melalui tutorial makeup di YouTube.
Sebagai seorang albino, ternyata nggak gampang untuk memilih makeup. Terlebih lagi, beauty brand juga nggak menyediakan produk khusus untuk seseorang dengan albinisme. Menurut Anin, hal yang paling sulit dilakukan yaitu ketika ingin memilih shade foundation. Kenapa bisa begitu? Karena produk complexion yang ia temui seringkali belum memiliki warna yang pas dengan warna kulitnya. Bahkan, ketika Anin memilih warna yang paling terang dari brand tersebut pun nggak jarang warnanya masih tetap kegelapan dan nggak cocok dengan kulit Anin.
Nah, salah satu hal yang bisa dilakukan yaitu dengan memilih produk complexion dari brand Korea. Biasanya, complexion product dari merk Korea punya warna yang lebih cerah dan memungkinkan para albino menggunakan warna-warna tersebut. Tantangan yang dialami Anin ini bisa banget lho jadi inspirasi buat para brand lokal agar bisa menghadirkan pilihan shades yang lebih bervariasi lagi!
Add Comment
Business Articles
1. Lucintel Forecasts The Glass Fiber In The Global Marine Market To Grow With A Cagr Of 3.7% From 2024 To 2030Author: Lucintel LLC
2. Lucintel Forecasts The Glass Fiber In The Global E&e Market To Grow With A Cagr Of 3.9% From 2024 To 2030
Author: Lucintel LLC
3. Lucintel Forecasts The Global Frp Pole In Telecommunication Market To Grow With A Cagr Of 6.5% From 2024 To 2030
Author: Lucintel LLC
4. Lucintel Forecasts The Global Frp Pole In Power Transmission & Distribution Market To Grow With A Cagr Of 6% From 2024 To 2030
Author: Lucintel LLC
5. Lucintel Forecasts The Global Frp Pipe In Oil And Gas Market To Grow With A Cagr Of 5.1% From 2024 To 2030
Author: Lucintel LLC
6. Lucintel Forecasts The Global Frp Pipe In Chemical Market To Grow With A Cagr Of 3.6% From 2024 To 2030
Author: Lucintel LLC
7. Adopt A Modern Telecom Commission Management System To Fix Revenue Leakages
Author: Kevin
8. Quality Steel Pipes And Tubes With Commitment And Trusted Service
Author: CONTENT EDITOR FOR SAMPHIRE IT SOLUTIONS PVT LTD
9. Lucintel Forecasts The Global Foam Core For The Construction Market To Grow With A Cagr Of 3.7% From 2024 To 2030
Author: Lucintel LLC
10. How Important Is Mutual Fund?
Author: Sagar Shah
11. What Do You Need To Know About Customize Your Own Clothes
Author: Guangzhou Beianji Clothing
12. Detailed Tips To Choose Quality Cabinets And Joinery Melbourne
Author: William Harvey
13. Lucintel Forecasts The Global Foam Core For The Transportation Market To Grow With A Cagr Of 5.4% From 2024 To 2030
Author: Lucintel LLC
14. Silicone Sealing Foam Cord: The Valuable Option For You
Author: Dongguan Senma New Materials Technology Co., Ltd
15. How Investment Banking Companies And Credit Solutions Elevate Wealth Management
Author: Drishti Desai