123ArticleOnline Logo
Welcome to 123ArticleOnline.com!
ALL >> Beauty >> View Article

Lisa Marie Anak Semata Wayang Elvis Presley Meninggal Dunia

Profile Picture
By Author: Lynna Ana
Total Articles: 99
Comment this article
Facebook ShareTwitter ShareGoogle+ ShareTwitter Share

Lisa Marie Presley (54) anak semata wayang dari penyanyi legendaris Elvis Presley meninggal dunia pada Kamis (12/1).
Kabar duka itu disampaikan melalui pernyataan resmi dari Priscilla Presley ibunda Lisa.
"Dengan berat hati saya harus berbagi berita yang menghancurkan bahwa putri saya yang cantik Lisa Marie telah meninggalkan kami," kata Priscilla.
"Dia adalah wanita yang paling bersemangat, kuat dan penuh kasih yang pernah saya kenal. Kami meminta privasi saat kami mencoba menangani kehilangan yang mendalam ini. Terima kasih atas cinta dan doanya. Saat ini tidak akan ada komentar lebih lanjut," lanjutnya mengutip Fox News.
Lisa Marie sempat dilarikan ke rumah sakit di Los Angeles karena mengalami serangan jantung.
Setelah sampai di rumah sakit, Lisa langsung dibawa ke ICU dan dalam kondisi kritis.

Pada Kamis (12/1) pagi waktu Amerika, Lisa sempat mengeluh sakit perut akut. Tak berselang lama pembantu rumah tangga pun menemukan sang majikan sudah tidak sadarkan diri.
Danny Keough mantan suami Lisa pun langsung datang untuk melakukan CPR hingga tim medis datang dan membawanya ke rumah ...
... sakit.
Priscilla Presley juga terlihat masuk ke dalam ruangan gawat darurat setelah sang putri tiba di rumah sakit.

Lisa Marie adalah adalah anak tunggal sekaligus menjadi satu-satunya pewaris harga Elvis Presley. Lisa mendapatkan warisan berupa perkebunan Graceland yang menjadi kesayangan Elvis.
Pada tahun 1988 Lisa menikah dengan Danny Keough dan bercerai pada 1994. Dari pernikahan itu Lisa dikaruniai dua orang anak yaitu Benjamin Keough dan Riley Keough.

Usai cerai Lisa kembali menikah dengan penyanyi legendaris Michael Jackson. Namun, pernikahan itu hanya bertahan selama dua tahun.
Pada 2002 Lisa kembali menikah dengan aktor ternama Nicolas Cage dan cerai pada 2004. Terakhir, ia menikah pada 2006 lalu dengan gitaris Michael Lookwood.
Dari pernikahan itu Lisa Marie dikaruniai putri kembar Finley Aaron Love Lockwood dan Harper Vivienne Ann Lockwood. Namun, hubungan Lisa dan Michael harus kandas pada 2016 lalu.

Total Views: 161Word Count: 289See All articles From Author

Add Comment

Beauty Articles

1. Is Olaplex Worth It? Real Results From Salon Experts
Author: HD Makeover

2. Why Tech Professionals In Bangalore Are Choosing Hair Transplants For A Confidence Boost
Author: Walid Shaikh

3. 5 Must-know Facts Before You Begin Mounjaro
Author: MONA

4. From Dull To Radiant: How O3 Facials Transform Your Skin
Author: HD Makeover

5. Discover The Benefits Of Thai Slimming Massage At Siam Home Spa
Author: Attiqa Shad

6. Natural Or Not? What You Should Know About What’s Touching Your Skin
Author: Shipra Gupta

7. Non-surgical Treatments For Hooded Eyes: A Modern Approach To Eye Rejuvenation
Author: Alia

8. Embarking On The Transformative Journey Of A Tummy Tuck In Dubai
Author: fletcher

9. Skin Whitening Treatment
Author: bharathi

10. Best Digital Marketing Beauty Agencies To Boost Your Brand's Online Presence
Author: Neetu Jaiswal

11. How To Get Rid Of Acne Scars Permanently: Top Acne Scar Laser Treatment Options Explained
Author: annaasher

12. Exploring The Elegance Of Rossonero Jewelry: A Legacy Crafted By Michel Zoughaib
Author: Rossonero

13. Top 3 Cosmetic Procedures Women Love To Go For Today
Author: Jayceon

14. Grid Scale Stationary Battery Storage Market Growth In Future Scope 2025-2032
Author: sumit

15. Hair And Makeup In London: Finding The Perfect Look For Every Occasion
Author: Tina Prajapat Ltd

Login To Account
Login Email:
Password:
Forgot Password?
New User?
Sign Up Newsletter
Email Address: