ALL >> General >> View Article
Influencer Ini Berbagi Tips Membuat Konten Menarik Di Masa Pandemi
![Profile Picture](https://www.123articleonline.com/images/avatar-default.jpg)
Selebgram Athaya Ghina mengatakan bahwa konsisten dan kreativitas bisa menjadi peluang bermanfaat di era digital saat ini.
Hal itu dibuktikannya saat dia menyulap hal sederhana menjadi video pendek dan berhasil mendapat lebih dari 100 ribu follower di TikTok. Pandemi yang melanda tanah air, diakui Atha perlu tantangan dalam membuat konten. Ada keterbatasan untuk mendapat konten yang maksimal.
Meski sulit, dia berprinsip harus menghasilkan sesuatu setiap hari. Dia pun membuat video sederhana tentang kegiatannya di rumah. "Dari masak di dapur pakai effect yang lagi viral, review di teras rumah, dan video react yang backgroundnya hanya tembok polos,” ujar Atha di Jakarta, baru-baru ini.
Pemilik akun TikTok @athayags26 itu kini sudah memiliki lebih dari 600 ribu follower. Wajah Atha pun makin dikenal karena sering terpampang di landing page salah satu aplikasi e-commerce besar di Indonesia.
Dia juga kerap mendampingi Imam Darto sebagai host dalam program live e-commerce ternama tersebut. Meski sudah terkenal, Atha ternyata sempat stres lantaran tak sedikit orang yang tidak suka dengan gayanya di video.
Add Comment
General Articles
1. How Much Does Website Maintenance Cost In India?Author: a one flooring
2. Foreign Guide: Navigating Property Ownership In The Uae
Author: Samana
3. Looking For The Perfect Coffee Maker? Here’s How To Get The Best For Your Budget
Author: Ashish
4. Why Patient Concierge Is Essential For Better Medical Support
Author: Jesvira
5. Web Design And Development | Website Redesign
Author: Sathya Technosoft
6. Black Magic Removal In Karnataka
Author: Siddharth Acharya
7. Dubai’s Path To Sustainability: How Green Building Consultancy Paves The Way
Author: Green Building Consultant
8. Cnc Machine Market: Demand Surge In Aerospace And Automotive Sectors
Author: mmr123
9. Boost Your Fertility: 8 Proven Tips From Best Ivf Specialist
Author: Bloom Ivf
10. What Are The Benefits Of Halal Certification In Botswana For Food Exporters?
Author: factocert
11. Skip Hire In Southall: Reliable & Affordable Solutions
Author: Alice wilson
12. Today Jathakam In Kannada
Author: Astrologerkannada
13. Interior Designers, Construction, Building Contractors, And Architecture Near Delhi-ncr
Author: Yash Interior and Construction
14. Top Skills Every Content Writer Needs In 2025
Author: The Mindology
15. 7 Benefits Of Diy Toys For Your Child's Development
Author: Shiva Rastogi